Kamis, 31 Januari 2013

Cara convert file pdf ke jpg (image)

Tips ini berguna buat anda yang membutuhkan file gambar yang ada pada sebuah file pdf yang hanya merupakan format documen reader saja. Tentu saja anda harus mengconvertnya terlebih dahulu agar dapat mendapatkan file image dengan extensi *.jpg, *.tiff, *.bmp, atau *.png yang nantinya akan dapat di ubah atau di edit dengan software editor gambar seperti Photoshop, CorelDraw, dsb.
Apabila anda masih memiliki file dalam bentuk file dari ms word atau ms excel (*.doc, *docx, *.xls, atau *.xlx, maka terlebih dahulu file tersebut diconvert menjadi file berformat *.pdf, caranya akan saya bahas berikutnya.
Sekarang anggaplah anda mempunyai sebuah file pdf yang ingin diambil gambarnya. Untuk melakukan converting file tersebut, diperlukan sebuah bantuan software yang disebut ImagePrinter

Rabu, 30 Januari 2013

flutter 0.4.9

Sensor gerakan saat ini sangat tren di berbagai gadget dan console. yang paling top saat ini,  tentu saja Kinect yang ada di Xbox. Di PC anda juga bisa mendapatkan pengalaman yang sama dengan menggunakan flutter. melalui flutter, anda bisa menendalikan berbagai aplikasi yang sudah di dukung, misalkan Windows Media Player. satu lagi anda membutuhkan webcam untuk menjalankan flutter.

Microsoft Mathematics 4.0.1108.0

Binggung memahami konsep Matematika ?  Jangan berkecil hati

Microsoft Mathematics mungkin bisa menjadi solusinya. hanya dengan mendownload aplikasi ini yang ukuranya 18 mb. Dengan Microsoft Mathematics,pengguna dapat mempelajari langkah-langkah memcahkan soal sambil memahami konsep